tafsir dan arti mimpi menikah berikut merupakan kelanjutan dari tafsir dan arti mimpi menikah sebelumnya.
kunjungi tafsir arti mimpi menikah sebelumnya.
Berikut berbagai ramalan mimpi / tafsir mimpi / rahasia mimpi/ makna mimpi / arti mimpi menikah :
1. Bermimpi menikahkan seseorang, Artinya:
Pertanda akan mendapatkan kekayaan, kemuliaan, dan harga diri.
2. Bermimpi menikahi wanita yang sudah meninggal, artinya:
Pertanda anda akan mendapatkan barang-barang mati (tak bernyawa).
3. Bermimpi merayakan pernikahan dengan suami/istri, Artinya:
Pertanda akan ada pertemuan keluarga yang menyenangkan.
4. bermimpi menikah dengan sesama lelaki/perempuan yang tidak Anda kenali, Artinya:
Pertanda anda akan mendapatkan musuh.
5. Bermimpi menikah dengan sesama lelaki/perempuan yang Anda kenali, Artinya:
Pertanda akan mendapatkan keberuntungan atau kebaikan.
6. Bermimpi menghadiri acara pernikahan teman atau orang lain, Artinya:
Pertanda anda akan dimuliakan.
7. Bermimpi melihat istri dinikahi oleh orang lain, Artinya:
Pertanda keluarga dari istri Anda akan mendapatkan kemuliaan dan kekayaan.
8. Bermimpi menikah dengan ibu kandung atau saudara perempuan sendiri. Jika mimpi terjadi di bulan-bulan haram seperti Syawal, Dzulqaidah, dan Dzulhijjah, artinya:
pertanda Anda akan segera pergi ke Mekkah.
Jika mimpi terjadi di luar bulan-bulan tersebut, artinya:
Pertanda anda akan menghubungkan keluarga (orang yang Anda nikahi) dan berbuat kebaikan kepada keluarga yang telah memutuskannya.
9. Bermimpi melihat acara perkawinan yang sangat meriah di sebuah rumah, Artinya :
Pertanda rumah yang Anda impikan itu akan diselimuti kedukaan. Bisa jadi salah satu anggota keluarganya akan meninggal dunia.
Demikian tafsir dan arti mimpi menikah.
Posting Komentar
Posting Komentar